Jasa buzzer instagram merujuk pada layanan di mana seseorang atau sekelompok orang yang diberi arahan untuk mempromosikan juga menyebarkan informasi tertentu di platform media sosial instagram.
Istilah buzzer sendiri biasanya merujuk pada seseorang yang memiliki pengaruh atau kepopuleran di media sosial dan juga dapat mempengaruhi audiens mereka.
Dalam konteks jasa buzzer instagram, orang atau perusahaan yang menggunakan buzzer umumnya untuk mempublikasikan konten tertentu, seperti promosi produk, layanan atau acara. Buzzer instagram dapat meningkatkan suatu brand dan juga entitas.